Cara Mudah Memasang Snaps Shots di Blog

Photobucket

Buat teman agar lebih mudah untuk mendapatkan tool screenshoot anda bisa mendapatkannya klik disini dan langkah memasangnya seperti di bawah ini :


Untuk mendapatkan tool screenshoot anda bisa mendapatkannya diberbagai situs di internet atau biar gak ribet klik disini. Silahkan ikuti langkah-langkah berikut ini :

1. Silahkan sobat kunjungi situs ini
2. Apabila sudah berada dihalaman situs tersebut, klik tombol Get Started
3. Pilih warna yang di inginkan di bawah tulisan CHOOSE A COLOR THEME, klik saja warna yang tersedia
4. Pilih Snap shot icon dan trigger di bawah tulisan CHOOSE A SNAP SHOT AND TRIGGER, klik saja pada radio button yang ada
5. Apabila sobat ingin memasang logo milik sendiri, klik tombol Browse...., kemudian pilih gambar icon yang tersedia pada komputer sobat, apabila tidak menginginkan abaikan saja
6. Pilih ukuran snap shots di bawah tulisan CHOOSE SNAP SHOTS SIZE, beri tanda pada radio button nya
7. Klik tombol continue
8. Masukan alamat blog sobat pada kotak di bawah tulisan Enter Your Site URL. contoh : http://pongel-coy.blogspot.com
9. Masukan alamat email sobat di bawah tulisan Enter Your Email
10. Beri tanda contreng pada kotak di samping tulisan I agree to the Terms and Conditions below (kalau mau dibaca, silahkan baca dulu TOS nya)
11. Klik tombol continue
12. Apabila sobat memakai template baru, klik banner logo Blogger, silahkan sign in di blogger dan pilih nama blog yang di inginkan
13. Klik tombol MENAMBAH WIDGET, maka akan secara otomatis kode dari snaps shots akan di tambahkan
14. Pindahkan elemen yang baru di tambahkan pada tempat yang di inginkan, karena kode tersebut memuat pula banner dari snapshot
15. Klik tombol SIMPAN
16. Selesai

Bagi anda yang menggunakan template klasik, pada langkah yang ke 12, sobat klik lagi tombol continue. Klik link READ MORE yang berada di bawah tulisan yang berjudul Put a Snap Shots Badge on your site. Copy kode yang di berikan dan paste pada notepad. langkah terakhir tinggal memasukannya kedalam kode template sobat.

selamat mecoba





1 komentar:

ahmad miftakul karim mengatakan...

Thx, I've used it

Posting Komentar

About This Blog

Labels

Lorem Ipsum

SocialTwist Tell-a-Friend

Pongel Designer by pongel_keren@yahoo.com 2008

Back to Top