Cara Mengganti Favicon atau Icon Blogger

Sebenarnya ini bukan tips ataupun tutor tapi hanya sekedar sharing saja. Siapa tahu ada yang membutuhkan karena mungkin ada yang belum tahu atau ada yang sudah tahu tapi lupa caranya. Sekarang saya akan membahas tentang Favicon atau Icon addres bar karena saya lihat masih ada beberapa blog dari sobat blogger yang saya kunjungi yang di addres barnya masih standart/belum ada Icon khusus sebagai ciri khasnya. Sebagaimana yang saya katakan tadi saya tidak tahu apakah karena memang belum tahu caranya atau sudah tahu tapi lupa. Nah disini fungsinya saya menulis postingan ini, untuk memberi tahu ataupun untuk mengingatkan kembali.


Pertama kita cari code </head> setelah ketemu code tersebut kemudian copy code di bawah ini:



Terus pastekan persis di atas code yang kita cari </head>

Semoga dengan adanya postingan kali ini bisa membantu untuk kembali mengingat bagaimana cara mengganti Favicon di blog kita.

0 komentar:

Posting Komentar

About This Blog

Labels

Lorem Ipsum

SocialTwist Tell-a-Friend

Pongel Designer by pongel_keren@yahoo.com 2008

Back to Top